Remas Payudara Untuk Amal, Wajarkah?

Remas Payudara Untuk Amal, Wajarkah? Dunia makin aneh saja. Mungkin wajar bagi sebagian orang namun tidak wajar bagi sebagian lainnya termasuk saya. Setelah acara amal yang lumayan wajar yakni dengan mengguyur Air Es ke atas kepala yang dikenal dengan Ice Bucket Challenge, lalu muncul acara tandingannya berupa ajakan mengenakan pakaian rendah karbon yang dikenal dengan nama Clothes Off Challenge, baru-baru ini, beberapa hari yang lalu, publik dunia sempat digemparkan dengan sebuah acara amal "Stop! AIDS" atau yang lebih dikenal dengan istilah Breast Squeezing for an AIDS Charity. Sudah dengar?

Acara Breast Squeezing for an AIDS Charity ini merupakan acara tahunan yang diadakan di negeri Sakura, Jepang. Tujuan acara ini sangatlah mulia yakni menggalang dana untuk Kampanya Anti AIDS. Acara ini disini oleh beberapa artis porno Jepang. Anehnya, acara penggalangan dana ini sedikit miring yakni setiap orang boleh meremas sesuak hati payudara bintang-bintang porno Jepang tersebut asalkan bersedia  menyumbangkan dana untuk Kampanye Anti AIDS.

Meskipun sedikit nyleneh, namun antusias orang-orang entah untuk menyumbang atau sekedar meremas payudara bintang porno tersebut membeludak. Antriannya panjang dan mengular. Proses jlasnya adalah para bintang film xxx ini berdiri jejer di panggung lalu para "Donatur" secara bergantian meremas satu persatu payudara para bintang tersebut.
Remas Payudara Untuk Amal, Wajarkah?

Remas Payudara Untuk Amal, Wajarkah? Ya saya bertanya, ada yang bisa menjawabnya?
LihatTutupKomentar

2 Komentar

Cancel